Mengenal Apa Itu Komputasi Awan? Simak Penjelasan Lengkapnya Dibawah Ini
Secara sederhana, komputasi awan merupakan salah satu metode penyampaian di berbagai layanan dari jaringan internet. Sumber daya yang dimaksud di dalam komputasi awan adalah aplikasi seperti penyimpanan data server, data base dan perangkat lunak. Daripada menyimpan banyak file di dalam hard drive atau penyimpanan lokal perangkat komputer, maka untuk penyimpanan berbasis komputasi awan ini memberikan […]